Sunday, February 16, 2014

Foto: Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014

 Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014
Jilbabcantik-id.blogspot.com - Jilbab adalah salah satu pakaian cewek yang fungsinya yaitu untuk menutup aurat. Cara memakai kerudung itu tehniknya banyak sekali dan stylenya mengikuti perkembangan zaman. Saat ini jilbab bukan lagi hanya sebuah busana yang kuno dan membosankan untuk dilihat melainkan sebuah bagian dari fashion yang tidak bisa dipandang sebelah mata. Hal terbukti dengan bermunculannya tren jilbab modern.


Banyak para perempuan muslimah yang mulai berkreasi agar hijab yang mereka kenakan bisa terlihat sebagai kerudung modern. Berbagai tutorial cara jilbab modern pun bermunculan. Tak sedikit para wanita muslimah yang mencobanya. Alhasil penampilan mereka pun terlihat lebih modis dan elegan dengan jilbab cantik yang mereka pakai. Busana muslim tersebut tidak selamanya mahal, kini banyak para produsen yang menawarkan jilbab murah dan jilbab terbaru demi memenuhi permintaan konsumen.
Lalu bagaimana cara memakai jilbab agar bisa tetap terlihat gaul dan trendy? Tentu mudah sekali, dengan berani berkreasi, Anda akan menemukan sendiri bagaimana cara tepat memakai jilbab dan nyaman untuk Anda. Seperti pada tutorial berikut ini:
  1. Untuk tutorial kali ini, Anda cukup menyiapkan kerudung segi empat, jarum pentul dan ciput ninja. Kenakan ciput ninja Anda dan letakkan kerudung segi empat diatasnya. Biarkan sisi sebelah kiri kerudung terbaru Anda lebih panjang daripada sisi sebelah kanannya.
    Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014
  2. Setelah itu, satukan kedua sisi kerudung ke bawah dagu Anda. Sematkan dengan peniti agar rapi dan tidak mudah lepas. Tariklah sisi panjang kerudung anda kea rah berlawanan.
  3. Cara memakai kerudung selanjutnya adalah dengan menarik ujung kerudung hingga ke atas kepala lalu sematkan dengan jarum pentul.
    Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014
  4. Tariklah ujung bagian bawah kerudung segi empat Anda hingga kea tas kepala dan rapikan semua sisinya agar tidak terkesan berantakan.
  5. Untuk mempercantik penampilan, sematkan bros atau pin aneka warna dan bentuk pada jilbab Anda diatas keala. Letakkan ujung kerudung segi empat dengan ujung yang lain yang sudah disematkan sebelumnya.
Itulah salah satu cara pakai jilbab yang sekiranya membuat Anda tampak lebih modis dan trendy. Wanita jilbab zaman sekarang memang harus pintar dalam berpenampilan karena penampilan adalah hal pertama yang akan dilihat seseorang. Penampilan yang rapi dan menarik juga dapat membuat orang terkesan dan terpesona pada Anda. untuk itu jangan sepelekan penampilan Anda.

Berikut Cara Memakai Jilbab Modern yang Cantik dan Simple Terkini 2014 Lainnya: 
Silahkan lihat saja beberapa gambar tutorial hijab dibawah ini.
Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014
Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014
Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014
Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014
Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014
Sekian update informasi kali ini seputar Gambar Tutorial Cara Memakai Hijab Cantik Mudah dan Simpel Terbaru 2014. Semoga bermanfaat untuk Anda semua. Salam.

Foto: Tutorial Cara Memakai Jilbab Cantik Simpel Terbaru 2014 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment